3:16 PM
1


Selain populer dengan keahliannya dalam “menduplikat”, China memang terkenal dengan segala sesuatu yang aneh dan unik, tidak terkecuali dalam bidang otomotif. Seperti dua buah mobil yang dikembangkan oleh Hunan University berikut ini. Sebuah mobil bus (kode:  L11680) dan sebuah sedan (kode: L-DDC4) dengan posisi roda yang bisa dikatakan cukup unik. Jumlah rodanya sama dengan jumlah roda mobil pada umumnya, hanya posisinya berada satu buah di depan, dua buah di tengah dan satu lagi di belakang.


Menurut para pengembangnya, dengan posisi roda tersebut mobil ini memiliki presisi kemudi yang lebih sempurna. Dan uniknya lagi, mobil ini dapat berputar 360 derajat tanpa bergerak maju-mundur. Dan pada posisi tertentu, bahkan kita dapat melihat mobil ini seolah-olah berdiri seimbang diantara 2 buah roda yang ada ditengahnya. Hee... Sumber.

.

1 comments:

  1. wih keren sob... klau mau follow ya sob, dan kalau sudah konfirmasi, aku follow back..

    ReplyDelete